Ciptakan Stabilitas Dibidang Pangan Kodim Demak Bentuk Tim Sergab

- Jurnalis

Jumat, 9 Februari 2018 - 12:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalpantura.Com, Demak – Demak – Kodim Demak membentuk Satuan Tugas Serapan Gabah (Satgas Sergab) dengan tujuan melakukan Serapan Gabah dengan membeli gabah dari petani di desa seKabupaten Demak, Jumat 09/02/2018.

Dalam kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kerjasama, membentuk posko utama dan posko tambahan di Koramil-Koramil serta mengerahkan tim khusus yang bergerak bersama-sama ke lapangan untuk menggugah hati warga masyarakat (Petani) agar mau menjual gabahnya ke tim sergab Kodim Demak.

Karena harga yang ditawarkan kepada petani sesuai standar yang sudah ditetapkan oleh Bulog.  Komandan Kodim Demak Letkol Inf Abi Kusnianto melalui Pasiter Kapten Inf Triyono mengatakan Kegiatan ini merupakan salah satu Upaya Khusus (Upsus) dalam rangka pencapaian swasembada Pangan yang telah dicanangkan oleh Pemerintah untuk menuju masyarakat petani yang lebih sejahtera.ungkapnya

Baca Juga :  Pj. Bupati Kudus Beberkan Strategi Turunkan Angka Kemiskinan di Kudus

Menurutnya, penentuan target itu mengacu terhadap master of understanding (MOU) antara Kementerian Pertanian dan Dinas Ketahanan Pangan yang berada masing-masing wilayah dan Bulog.

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada petani yang telah bersedia menjual sebagian hasil panennya kepada Satgas Sergab Kodim Demak dan hal ini tentunya menambah persediaan cadangan gabah pada Bulog nantinya.

Dengan menjual gabah kepada tim sergab Kodim Demak secara tidak langsung petani ikut berperan dalam menciptakan ketahanan pangan di daerah dan apabila sewaktu waktu terjadi bencana alam maka persediaan pangan di Kabupaten Demak tercukupi.

Kodim mendukung penuh program Sergap lantaran menyangkut kepentingan stabilitas pangan. Selain itu, Sergap juga bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan petani. (J02)

Berita Terkait

BGN Buka Peluang UMKM dan Katering Bergabung Program Makan Bergizi Gratis
Inflasi Kudus Tembus 0,59% pada Desember 2024, Komoditas Pangan Jadi Faktor Utama
Harga Beras dan Cabai di Kudus “Bikin Nangis” di Awal Tahun 2025
Dinsospermasdes Jepara Gelar Penguatan Kapasitas BUMdes dan BUMdesMa
Harga Kebutuhan Pokok di Kudus Cenderung Stabil Menjelang Nataru 2024
Stok Elpiji di Kudus Aman, Pemkab Belum Ajukan Penambahan Fakultatif Menjelang Nataru
Inflasi Kudus November 2024, Komoditas Pangan Jadi Pemicu Utama
SMK Muhammadiyah Ponpes Jekulo Gelar Job Fair, Buka Peluang Kerja untuk Lulusan dan Pencari Kerja
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 12:48 WIB

BGN Buka Peluang UMKM dan Katering Bergabung Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 4 Januari 2025 - 11:46 WIB

Inflasi Kudus Tembus 0,59% pada Desember 2024, Komoditas Pangan Jadi Faktor Utama

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:16 WIB

Harga Beras dan Cabai di Kudus “Bikin Nangis” di Awal Tahun 2025

Minggu, 22 Desember 2024 - 18:34 WIB

Dinsospermasdes Jepara Gelar Penguatan Kapasitas BUMdes dan BUMdesMa

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:50 WIB

Harga Kebutuhan Pokok di Kudus Cenderung Stabil Menjelang Nataru 2024

Berita Terbaru

Kesepakatan Ketua RW Desa Tanjungrejo, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus (Foto:istimewa)

Lingkungan

Warga Ancam Tutup TPA Tanjungrejo, Sam’ani Bakal Carikan Solusi

Selasa, 14 Jan 2025 - 19:52 WIB