Meriah, Pegawai Rutan Kudus Ikuti Sepeda Santai

- Jurnalis

Sabtu, 13 Agustus 2022 - 20:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ka Rutan Kudus melepas keberangkatan peserta sepeda santai (Foto:Istimewa)

Ka Rutan Kudus melepas keberangkatan peserta sepeda santai (Foto:Istimewa)

Jurnalpantura.id, Kudus – Sepeda santai dalam rangka memperingati Hari Dharma Karya Dhika (HDKD) Ke-77 Tahun 2022 yang digelar oleh Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Kudus berlangsung meriah.

Tak hanya pegawai Rutan, Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Kudus, Suprihadi dengan didampingi oleh pejabat struktural turut mengikuti gowes.

Kepala Rutan Rutan Kudus, Suprihadi mengucapkan terimakasih kepada jajaran pegawai yang turut dalam memeriahkan kegiatan ini.

Sebelum memberangkatkan peserta, Suprihadi berpesan agar seluruh peserta dalam perjalanan melalui rute sepeda santai tetap mengutamakan keselamatan.

Baca Juga :  Dihadang Di Perbatasan, Ribuan Pekerja Seni Demo Di Simpang Lima Pati
Peserta sepeda santai dari Rutan Kudus (Foto:Istimewa)

“Tetap utamakan keselamatan, aman, dan tertib dalam mengendarai sepeda masing-masing. Ikuti rambu-rambu lalu lintas dengan baik,” Kata Suprihadi.

Peserta diberangkatkan dari halaman kantor menuju rute-rute yang telah ditentukan dan menuju finish di halaman kantor kembali.

“Semoga dengan diadakannya kegiatan sepeda santai ini dapat menambah kekompakkan di antara kita semua,” Harapnya.

Kegiatan sepeda santai tersebut berjalan dengan lancar dan tentunya selalu menerapkan protokol kesehatan. (J02/A01)

Berita Terkait

Rayakan HGN, RSUD Kudus Hadirkan Seminar Gizi Hingga Bagikan Snack Sehat Ke Pasien
Sosialisasi Anti Korupsi, Dinas PMD Kudus Fokus Pemanfaatan Aset dan Cegah Pungli di Desa
Tingkatkan Kompetensi UMKM Desa Binaan, GenBI IAIN Kudus Adakan Workshop Sertifikasi Halal dan QRIS
SSB Bacin, SSB Baturetno, dan Arema FC Juara Kajari Cup 2025 di Kudus
Tandang ke Tegal, Persiku Kalah di Babak Play Off Degradasi Liga 2
Kajari Cup 2025 Hadirkan 60 Tim, Dorong Semangat Sepak Bola Usia Dini
Masan Hadiri Temu Alumni FEB, Dukung UMK Menuju Kampus Unggul
Gathering bersama PWI dan IJTI di Kudus, Pura Group Ajak Wartawan Fun Shooting
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:56 WIB

Rayakan HGN, RSUD Kudus Hadirkan Seminar Gizi Hingga Bagikan Snack Sehat Ke Pasien

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:36 WIB

Sosialisasi Anti Korupsi, Dinas PMD Kudus Fokus Pemanfaatan Aset dan Cegah Pungli di Desa

Senin, 3 Februari 2025 - 19:08 WIB

Tingkatkan Kompetensi UMKM Desa Binaan, GenBI IAIN Kudus Adakan Workshop Sertifikasi Halal dan QRIS

Minggu, 2 Februari 2025 - 21:35 WIB

SSB Bacin, SSB Baturetno, dan Arema FC Juara Kajari Cup 2025 di Kudus

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:06 WIB

Tandang ke Tegal, Persiku Kalah di Babak Play Off Degradasi Liga 2

Berita Terbaru

Pohon tumbang di Jl Raya Kudus Pati, desa Terban Jekulo (Foto:JP)

Bencana Alam

Hujan Seharian, Kudus Dikepung Banjir

Kamis, 6 Feb 2025 - 18:37 WIB