KODIM 0716 /Demak Gelar Latihan Taktis Intel

- Jurnalis

Senin, 11 September 2017 - 13:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JURNALPANTURA.COM, Demak – Bertempat di Aula Makodim 0716/Demak, Senin 11/09 /2017 dilaksanakan Upacara Pembukaan LatihanTaktis Unit IntelijenKodim0716 KODIM 0716/Demak dengan Inspektur Upacara Kasdim 0716/Demak, Mayor Inf Harianto, sedangkan bertindak sebagai Komandan Upacara Kapten Czi Alimuddin dengan peserta  upacara seluruh personil Kodim0716, Anggota Unit Intel dan Seluruh jajaran perwira di Kodim 0716.

Dalam kesempatan tersebut Kasdim menegaskan bahwa tujuan latihan untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan Taktis satuan intelijen dalam melaksanakan tugas-tugas penyelidikan, pengamanan,penggalangan dan administrasi intelijen dalam rangka mendukung tugas operasi.
Ditambahkan oleh Kasdim agar dalam latihan ini supaya benar-benar dilaksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab sesuai dengan materi latihan yaitu Taktik Penyelidikan meliputi Internasional dan Pengintaian, Taktik Pengamanan meliputi Pengusutan, Penipuan dan Pengamat, Taktik Penggalangan meliputi Demonstrasi.

Baca Juga :  Solidaritas Personil Polres Dan Kodim Kudus Kirim Bantuan Untuk Korban Gempa

Salah satu upaya pembinaan aparat intelijen dalam rangka mendukung suksesnya pelaksanaan tugas pokok TNI AD khususnya Kodim 0716 dan pembinaan intelijen akan berjalan dengan baik apabila di dukung oleh personel yang memadai dari segi kemampuan perorangan maupun satuan dalam ketatalaksanaan pembinaan intelijen di Kodim 0716/Demak.

Pelaksanaan Latihan Taktis Unit Intel Kodim 0716/Demak, ditandai dengan pemasangan pita peserta tanda dimulainya latihan yang akan dilaksanakan selama 5 hari mulai 11/09 /2017 sampai 15/09/2017.(J02)

Berita Terkait

TNI-Polri Evakuasi Lansia Korban Banjir di Demak
Puluhan Warga Ikuti Penyuluhan Radikalisme Dan Terorisme
Jelang Ramadhan, Operasi Candi Kembali Digencarkan
Unjuk Rasa Pembebasan Aktivis Kontra Tambak Ilegal Di Jepara Terus Dipantau
Polres Kudus Siagakan 328 Personel untuk Pengamanan Kampanye Terbuka
Kompak, Bhabinkamtibmas dan Babinsa di Blora Bantu Warga Bangun Jembatan Pertanian
Antisipasi Botoh di Pilkades, Polres Kudus Terjunkan Satgas Khusus
Sinergitas TNI Polri, Polres Blora Senam Bersama Kodim dan Yonif Alugoro
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 18:13 WIB

TNI-Polri Evakuasi Lansia Korban Banjir di Demak

Selasa, 30 Juli 2024 - 14:41 WIB

Puluhan Warga Ikuti Penyuluhan Radikalisme Dan Terorisme

Sabtu, 2 Maret 2024 - 12:22 WIB

Jelang Ramadhan, Operasi Candi Kembali Digencarkan

Selasa, 27 Februari 2024 - 15:01 WIB

Unjuk Rasa Pembebasan Aktivis Kontra Tambak Ilegal Di Jepara Terus Dipantau

Senin, 22 Januari 2024 - 21:00 WIB

Polres Kudus Siagakan 328 Personel untuk Pengamanan Kampanye Terbuka

Berita Terbaru

Kepala BKPSDM Kudus, Putut Winarno. (Foto: J05)

Pemerintahan

Kebijakan BKN Tentang WFA dan WFO, ASN di Kudus Tetap Ngantor

Selasa, 11 Feb 2025 - 16:36 WIB

Layanan verifikasi KYC (Know Your Customer) SATUSEHAT MOBILE di RS 'Aisyiyah Kudus. (Foto: JP)

kesehatan

RS ‘Aisyiyah Kudus Siap Bantu Verifikasi KYC SATUSEHAT MOBILE

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:39 WIB