SMK NU Ma’arif Siapkan Tenaga Las Profesional

- Jurnalis

Jumat, 25 Januari 2019 - 05:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengguntingan  pita dilakukan oleh Bupati Kudus sebagai tanda diresmikannya Welding Shop Dan Automation di SMK NU Ma’arif  (Foto : Aik)

Pengguntingan pita dilakukan oleh Bupati Kudus sebagai tanda diresmikannya Welding Shop Dan Automation di SMK NU Ma’arif (Foto : Aik)

Jurnalpantura.id, Kudus – Untuk menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas dan bersaing secara global, Djarum Foundation bersama dengan Sumitomo Mitsui Banking Corporation (SMBC) berinisiatif untuk turut mencetak tenaga ahli pengelasan di Indonesia dengan mengembangkan program keahlian Teknik Pengelasan.

Bupati kudus, Presdir PT Djarum Foundation, perwakilan SMBC berfoto bersama (Foto : Aik)

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) NU Ma’arif Kudus dipilih untuk mengembangkan program keahlian Teknik pengelasan tersebut. Program itu sebagai solusi untuk menghadapi tantangan globalisasi. Dimana Indonesia menempatkan pembangunan insfrastruktur sebagai pondasi meningkatkan daya saing bangsa.

Untuk menunjang program di SMK NU Ma’arif, gedung laboratorium dan peralatan pendukung telah disiapkan dan secara resmi gedung pengelasan atau welding shop diresmikan oleh Bupati Kudus pada Selasa 22/01/2019.

Bupati Kudus HM Tamzil dalam sambutannya mengaku mengapresiasi peresmian tersebut. Apalagi dengan program tersebut dapat meningkatkan sumber daya manusia yang berkualitas.

    “Semakin meningkatkannya globalisasi membawa persaingan dan tantangan nilai kehidupan. Dan harus dihadapi. Salah satunya adalah penyiapan SDM yang berkualias sangat penting melalui pendidikan seperti ini,” ujar Tamzil.
    Pemukulan gong sebagai tanda diresmikan nya Welding Shop Dan Automation Engineering oleh Bupati Kudus Muhammad Tamzil (Foto : Aik)

    Ia mengatakan, pembangunan pendidikan harus ditangani secara sistematik dan selaras dengan ilmu teknologi dan permintaan pasar kerja. Pemkab bertekat pembangunan pendidikan untuk memerpecepat pembangunan.

    “Serta penyelenggara pendidikan yang unggul output maupun proses. Membahas kepentingan peran pendidikan untuk mencetak sumber daya manusia yang berkualitas.

    Bupati kudus beserta rombongan melihat dari dekat siswa SMK Maarif yang sedang praktik (Foto : Aik)

    Untuk itu ia berharap melalui program baru itu dapat meningkatkan kaulitas dan tantangan di era globalisasi. Tercipta produk kerja dan peningkatan perekonomian.

    Sementara itu, M Moernir Indonesia Country Representative mengatakan pada Asian Welding Federation (AWF) sat ini seitar 500.000 tenaga pengelasan di Indonesia. Namun sayangnya hanya sekitar 10 persen dari mereka yang memiliki sertifikat.

    “Dengan laju pertumbuhn proyek insfrastruktur yang masif saat ini, masih dibutuhkan tambahan 50.000 tenaga ahli pengelasan yang tersertifikasi,” ujarnya.

    Untuk itu, Pihaknya bekerjasa dengan Sumito Mitsui Banking Corporation (SMBC) berinisiatif untuk mencetak tenaga ahli pengelasan di Indonesia. Salah satunya dengan mengembangkan program keahlian teknik pengelasan di SMK NU Ma’arif Kudus.

    “Kami menyiapkan gedung bengkel pengelasan (welding shop) berstandar internasional. Dilengkapi dengan berbagai macam mesin pengelasan terbaik di dunia buatan PTC Daihen Jepang. Seperti mesin pengeleasan Shielded Meta Arc Welding (SMAW), Gas Metal Arc Welding )GMAW), serta Tungsen Ac Weding (GTAW),” ujarnya.

    Setelah menempuh pendidikan selama tiga tahun luluan SMK NU Ma’arif akan memperoleh sertifikasi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi Indonesia (BNSP). Serta mendapatkan sertifikasi Nippon Kaiji Kyoai (Class NK) dari Jepang. (J02/A01)

    Baca Juga :  Dua Siswa SMP di Kudus Diduga Nyaris Jadi Korban Penculikan

Berita Terkait

Banjir Genangi SDN 1 Mejobo Kudus, 122 Siswa Terpaksa Belajar dari Rumah
Dampak Pembatasan Dapodik, Guru Honorer Kurang Dua Tahun Bernasib Tidak Jelas
UMK Lantik Wakil Rektor Periode 2025-2029, Semangat Baru Wujudkan Kampus Unggul
Masan Hadiri Temu Alumni FEB, Dukung UMK Menuju Kampus Unggul
SPMB Resmi Gantikan PPDB, Empat Jalur Pendaftaran Akan Diterapkan Mulai Tahun 2025
Ikuti OMBN 2025, Sekolah Muhammadiyah Kudus Raih 10 Medali Emas
15 Dosen UMK Terima SK Lektor Kepala dan Guru Besar
UMK Migrasi Website Kampus, Jadi Lebih Modern dan Berkelas
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 07:57 WIB

Banjir Genangi SDN 1 Mejobo Kudus, 122 Siswa Terpaksa Belajar dari Rumah

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:04 WIB

Dampak Pembatasan Dapodik, Guru Honorer Kurang Dua Tahun Bernasib Tidak Jelas

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:20 WIB

UMK Lantik Wakil Rektor Periode 2025-2029, Semangat Baru Wujudkan Kampus Unggul

Sabtu, 1 Februari 2025 - 17:39 WIB

Masan Hadiri Temu Alumni FEB, Dukung UMK Menuju Kampus Unggul

Jumat, 31 Januari 2025 - 16:56 WIB

SPMB Resmi Gantikan PPDB, Empat Jalur Pendaftaran Akan Diterapkan Mulai Tahun 2025

Berita Terbaru

Kepala BKPSDM Kudus, Putut Winarno. (Foto: J05)

Pemerintahan

Kebijakan BKN Tentang WFA dan WFO, ASN di Kudus Tetap Ngantor

Selasa, 11 Feb 2025 - 16:36 WIB