Tetap Bugar Di Bulan Ramadhan, Anggota Kodim Jepara Laksanakan Senam Pagi

- Jurnalis

Jumat, 18 Mei 2018 - 03:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalpantura.Com, Jepara – Sebagai salah satu cara dalam rangka menjaga kondisi jasmani dan rohani agar tetap segar bugar terbina dan tetap sehat, terlebih di bulan puasa. Bertempat di lapangan Makodim Jepara, selesai apel pagi anggota makodim melaksanakan senam pagi yang di pimpin oleh Bamin ops Serka Irfanto, Jumat 18/05/2018.

 Sebelum pelaksanaan senam pagi terlebih dahulu diawali dengan apel pagi yang dipimpin oleh Pasipersdim Kapten Inf Suyoto.

Dalam perhatiannya pasipers  menyampaikan bahwa kegiatan senam pagi sesuaikan dengan situasi dan kondisi, karena ini  bulan puasa (Ramadhan) maka senam dilaksanakan dengan sedikit santai tapi serius sehingga tidak mengganggu ibadah puasa yang kita jalani.

Baca Juga :  Terpilih Secara Aklamasi, Pradipta Siap Majukan POBSI Kudus

 “ Sebagai seorang prajurit, puasa bukanlah suatu halangan ataupun hambatan dalam melaksanakan kegiatan, utamanya  dalam menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, karena sebagai prajurit kesehatan adalah faktor utama yang harus selalu di jaga, sehingga dalam pelaksanaan tugas sehari-hari terasa nyaman tanpa ada hambatan kesehatan. Kita hendaknya dapat memberikan  contoh kepada kalayak umum  serta masyarakat untuk selalu taat menjalankan semua kegiatan dengan baik dengan tanpa adanya alasan faktor kesehatan,” ujarnya. (J02 /A01)

Berita Terkait

POPDA Kabupaten Kudus 2025 Segera Digelar, 27 Cabor Akan Diperlombakan
TNI-Polri Evakuasi Lansia Korban Banjir di Demak
SSB Bacin, SSB Baturetno, dan Arema FC Juara Kajari Cup 2025 di Kudus
Tandang ke Tegal, Persiku Kalah di Babak Play Off Degradasi Liga 2
Kajari Cup 2025 Hadirkan 60 Tim, Dorong Semangat Sepak Bola Usia Dini
Ratusan Peserta Berebut Gelar Juara Pencak Silat Bangau Ruyung Cup X di Kudus
Mengenal lebih dekat Sosok Celsy Silviana, Atlet Woodball Jepara Peraih Medali Emas PON
Perkuat Pendidikan Karakter, Mendikdasmen Luncurkan Senam Anak Indonesia Hebat di Kudus
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:35 WIB

POPDA Kabupaten Kudus 2025 Segera Digelar, 27 Cabor Akan Diperlombakan

Senin, 3 Februari 2025 - 18:13 WIB

TNI-Polri Evakuasi Lansia Korban Banjir di Demak

Minggu, 2 Februari 2025 - 21:35 WIB

SSB Bacin, SSB Baturetno, dan Arema FC Juara Kajari Cup 2025 di Kudus

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:06 WIB

Tandang ke Tegal, Persiku Kalah di Babak Play Off Degradasi Liga 2

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:56 WIB

Kajari Cup 2025 Hadirkan 60 Tim, Dorong Semangat Sepak Bola Usia Dini

Berita Terbaru

Wakapolres dan Kasat Reskrim Polres Demak (Foto:istimewa)

Kepolisian

Polres Demak Gelar Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Kamis, 13 Feb 2025 - 18:48 WIB