Masih Belum Dapatkan Titik Temu Pertemuan Lanjutan Karyawan PT Soloroda Terban Dengan Pemilik Perusahaan

- Jurnalis

Minggu, 15 Oktober 2017 - 15:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JURNALPANTURA.COM, Kudus – Musyawarah Lanjutan Karyawan PT Soloroda Terban yang di rumahkan berlangsung di Rumah Makan Ulam Sari Desa Getas Pejaten Kecamatan Jati kabupaten Kudus, Ahad 15/10/2017.

Dalam pertemuan tersebut perwakilan karyawan di dampingi oleh tim kuasa hukum yaitu Dari Handoyo, SH.
Sedangkan dari PT Soloroda Terban di wakili oleh Edi Pranowo Manager Perusahaan, Parno sebagai Tim Management dan Endro, Staff perusahaan.
Pertemuan lanjutan  tersebut juga di Hadiri oleh perwakilan Disnaker yaitu Agus Juanto dan Bambang.

H Wiyono selaku ketua SPSI kabupaten Kudus tampak hadir juga dalam Musyawarah lanjutan tersebut.

Tuntutan para karyawan masih tetap sama dengan apa yang di Suara kan sewaktu demo I maupun demo ke II yaitu, Harus dibayar nya uang tunggu selama dua bulan, Perusahaan PT Soloroda harus menepati janjinya dan kejelasan tentang nasib para karyawan selanjutnya.

Sebagaimana perwakilan PT Soloroda, Parpol menyampaikan Bahwa PT Soloroda  beberapa tahun terakhir ini  kesulitan  keuangan sehingga terkendala dalam pengadaan bahan baku berdampak harus merumahkan karyawan,  padahal sisi lain owner menghendaki perusahaan bangkit.

Baca Juga :  14 Hari Operasi Candi, Polres Kudus Gelar Apel Pasukan

Masih dalam kesempatan yang sama, menjelaskan Karyawan punya hak pada perusahaan tapi PT tidak bisa memenuhi dikarenakan tanggungan hutang perusahaan  sangat besar.
“Harus dilaksanakan  audit terlebih dahulu terhadap aset perusahaan setelah itu baru diberikan hak Karyawan ” tambahnya.

Sedangkan perwakilan dari karyawan, Rusdi mengeluhkan nasib karyawan yang salah satunya yaitu, ketika karyawan PT Soloroda sakit, Bpjs tidak bisa dipakai di rumah sakit karena perusahaan belum membayar Bpjs.
” Perusahaan harus memberi kejelasan tentang kendala berobat kesehatan, ini baru 1 karyawan lalu bagaimana nasib 317 orang Karyawan ” tegas Rusdi.

Akhirnya dari Musyawarah Lanjutan tersebut,  Pihak Perusahaan minta kembali dilaksanakan musyawarah sampai batas minggu depan.
Dan dari Perwakilan perusahaan akan komunikasi terlebih dahulu kepada Owner tentang hari dilaksanakan musyawarah kembali, Dan karyawan PT Soloroda Terban masih harus menunggu kembali, Perusahaan menepati janji dengan membayarkan hak-hak Karyawan.(J02)

Berita Terkait

Azhar Ramadhan Akan Dibawa ke Panti, Begini Prosedur Adopsinya di Dinsos Kudus
Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak
Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana
Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara
Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic
Pj Bupati Nonaktifkan Munawir Aziz sebagai Staf Khusus Pemkab Kudus
Layak Pimpin Jateng, Emak-emak di Kudus Deklarasi Dukung Sudaryono Jadi Gubernur
Polsek Kudus Kota Ungkap Sejumlah Kasus, Mulai Penipuan Hingga Curanmor
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 15:29 WIB

Azhar Ramadhan Akan Dibawa ke Panti, Begini Prosedur Adopsinya di Dinsos Kudus

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:38 WIB

Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:34 WIB

Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:02 WIB

Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara

Minggu, 13 Oktober 2024 - 20:22 WIB

Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic

Berita Terbaru