Komonitas Sapu Lebu Bantu Kepolisian Atur Lalulintas Pasca Kebakaran KEM

- Jurnalis

Jumat, 23 Februari 2018 - 05:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalpantura.Com, Kudus – Pasca kebakaran yang melanda Kudus Extension Mall (KEM) pagi tadi, Sekelompok pemuda yang tergabung dalam komunitas “Sapu Lebu” dibawah pimpinan Sugiyanto berpartisipasi membantu pihak kepolisian.

Anggota Sapu Lebu yang berjumlah puluhan ini menyebar di beberapa titik dalam mengamankan puing-puing sisa kebakaran di lokasi, mengatur parkir montor warga yang hingga malam masih memadati lokasi kebakaran serta memandu mobil-mobil pemadam kebakaran yang  sampai dinihari tadi masih lalu lalang di lokasi kebakaran.

Baca Juga :  Sempat Tersesat di Puncak Argopiloso, 3 Pendaki Sehat

Menurut Sugiyanto, komonitas Sapu Lebu merupakan komonitas pemuda Desa Ploso yang selama ini bekerjasama dengan pihak kepolisian mengatur arus lalu lintas di sepanjang jalan matahari ke barat.

“Pemuda Ploso khususnya yang ada di belakang Matahari dan Pasar Bitingan tergerak hatinya membantu pihak kepolisian dalam mengamankan puing-puing dan arus lalulintas,” kata Sugiyanto saat ditemui Jurnalpantura.Com di sekitar KEM yang terbakar tadi pagi, Kamis 22/02/2018. (J02 /A01)

Berita Terkait

BPC HIPMI Kudus Latih Generasi Pengusaha Tangguh dengan Sejumlah Pelatihan
188 Peserta Capaskibraka Kudus Lolos Tes Kesehatan, Lanjut Tes Parade Usai Lebaran
Rakercab MPC Pemuda Pancasila Kudus, Siap Bersinergi Bangun Daerah
Heboh, Penjual Ikan di Kudus Ditusuk Orang Tak Kenal
Rampung Muscab VI, HIPMI Kudus Persiapkan Diri Lebarkan Sayap
Djarum Foundation Beri Apresiasi kepada I Dewa Ayu Firsty, Pembawa Bendera Pusaka di Istana Merdeka
Generasi Milenial Menjadi Penentu Kehidupan Politik yang Beradab
Hanya Sekejap, Ratusan Takjil dari Tim Info Jatirokeh Ludes Terbagi
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 10:05 WIB

BPC HIPMI Kudus Latih Generasi Pengusaha Tangguh dengan Sejumlah Pelatihan

Selasa, 26 Maret 2024 - 20:33 WIB

188 Peserta Capaskibraka Kudus Lolos Tes Kesehatan, Lanjut Tes Parade Usai Lebaran

Senin, 9 Oktober 2023 - 10:59 WIB

Rakercab MPC Pemuda Pancasila Kudus, Siap Bersinergi Bangun Daerah

Jumat, 17 Februari 2023 - 17:23 WIB

Heboh, Penjual Ikan di Kudus Ditusuk Orang Tak Kenal

Selasa, 7 Februari 2023 - 08:12 WIB

Rampung Muscab VI, HIPMI Kudus Persiapkan Diri Lebarkan Sayap

Berita Terbaru

Wakapolres dan Kasat Reskrim Polres Demak (Foto:istimewa)

Kepolisian

Polres Demak Gelar Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Kamis, 13 Feb 2025 - 18:48 WIB