Kendal Luncurkan Kanal Aduan Bagi Warga

- Jurnalis

Rabu, 2 Agustus 2017 - 14:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JURNALPANTURA.COM,Kendal – Bagi warga Kendal yang ingin melaporkan/ pengaduan akan kinerja aparatur pemerintahan,sekarang ini bisa dengan segera untuk melaporkan nya Krn Pemkab kendal baru2 ini telah membentuk Unit Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik(UP4) harapkan mampu menyerap keluhan dan aduan masyarakat lebih cepat dan tepat.

Kepala Dinas Diskominfo Kendal, Muryono mengatakan kanal media pengaduan tersebut dapat diakses melalui aplikasi Knok Knok, aplikasi Lapor yang bisa diunduh di telepon pintar melalui playstore ataupun Appstore untuk pengguna Iphone.

Selain itu warga bisa mengadu dengan mengakses suara warga di website kendalkab.go.id, lapor.go.id, facebook di akun Lapor Kendal, Twitter@lapor_kendal dengan menyertakan #lapor_kendal.


Bahkan laporan dan aduan masyarakat juga bisa melalui SMS ke nomor 1708 dengan format : KENDAL (spasi) (isi aduan).


“Bisa juga melalui telpon ke 0294-384008, surat ke PO BOX lapor kendal atau datang langsung di ruang Media Center di Diskominfo Kabupaten Kendal,” ujarnya.


Pembentukan UP4 ini merupakan aplikasi untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi dari pemerintah, sehingga memperoleh pengaduan masyarakat lebih transparan dan akuntabel.


“Dengan telah di bentuknya UP4 ini, informasi bersifat terbuka, mudah, dan dapat diakses oleh semua pihak yang membutuhkan. Disediakan secara memadai dan mudah dimengerti,” katanya.
Bupati Kendal, Mirna Annisa mengungkapkan UP4 ini salah satu langkah efektif dari pemerintah untuk menyasar langsung kebutuhan masyarakat.


Sehingga OPD-OPD yang ada bisa membuat program kerja yang tepat sasaran sesuai kebutuhan masyarakat. 
“Saat ada masalah muncul maka OPD yang bersangkutan bisa langsung memantau dan menindaklanjutinya.

Baca Juga :  Bpjs Himbau Pemudik Selalu Bawa JKN-KIS

Dari aplikasi ini saya juga bisa memantau, mana OPD yang aktif dan tanggap terhadap keluhan, aduan, dan masukan dari masyarakat,” ucapnya(J01/ER02).

Berita Terkait

Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak
Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana
Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara
Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic
Pj Bupati Nonaktifkan Munawir Aziz sebagai Staf Khusus Pemkab Kudus
Layak Pimpin Jateng, Emak-emak di Kudus Deklarasi Dukung Sudaryono Jadi Gubernur
Polsek Kudus Kota Ungkap Sejumlah Kasus, Mulai Penipuan Hingga Curanmor
Aktivis Anti Kekerasan dari 10 Negara Kunjungi Madrasah di Pati
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:38 WIB

Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:34 WIB

Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:02 WIB

Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara

Minggu, 13 Oktober 2024 - 20:22 WIB

Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic

Kamis, 18 Juli 2024 - 11:35 WIB

Pj Bupati Nonaktifkan Munawir Aziz sebagai Staf Khusus Pemkab Kudus

Berita Terbaru

Pohon tumbang di Jl Raya Kudus Pati, desa Terban Jekulo (Foto:JP)

Bencana Alam

Hujan Seharian, Kudus Dikepung Banjir

Kamis, 6 Feb 2025 - 18:37 WIB