Gara-gara Bensin Tumpah, Rumah Sekaligus Bengkel Habis Dimakan Sijago Merah

- Jurnalis

Minggu, 17 Juni 2018 - 10:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalpantura.Com, Kudus – Sebuah rumah sekaligus bengkel tambal ban yang juga digunakan untuk berjualan bensin di Desa Loram Wetan kecamatan Jati ludes terbakar, Ahad 17/06/2018 sore.

Bambang (36) saksi mata  mengatakan, awalnya paman sekaligus pemilik bengkel, Kasdiyanto (55) sedang mengisi botol bensin, sedangkan dirinya menambal ban sepeda motor milik pelangganya.

“Tiba-tiba muncul percikan api dan langsung menyambar ke botol-botol bensin hingga api membesar,” kata Bambang yang mengalami luka kecil di kakinya.

Rumah yang sekaligus bengkel berukuran 4×8 meter di RT 04 RW IV inipun ludes terbakar karena di lokasi masih ada dirigen berisi bensin.

Baca Juga :  Di Duga Serangan Jantung, Seorang Kakek Meninggal Di Sawah

Pemilik bengkel atas nama Kasdiyanto mengalami luka bakar cukup serius. Kapolsek Jati AKP Bambang Sutaryo mengatakan “Untuk saat ini pemilik rumah dirawat di RS Mardirahayu karena mengalami luka bakar di sekujur tubuh kecuali muka,”.

Untuk memadamkan api di lokasi, lanjut dia, sebanyak lima unit mobil PMK dari Bpbd, Pemkab dan PT Pura serta PT Djarum meluncur ke lokasi. “Tidak ada kesulitan dalam memadamkan api karena tadi juga dibantu warga,” ujarnya. (J02 /A01 )

Berita Terkait

Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak
Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana
Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara
Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic
Pj Bupati Nonaktifkan Munawir Aziz sebagai Staf Khusus Pemkab Kudus
Layak Pimpin Jateng, Emak-emak di Kudus Deklarasi Dukung Sudaryono Jadi Gubernur
Polsek Kudus Kota Ungkap Sejumlah Kasus, Mulai Penipuan Hingga Curanmor
Aktivis Anti Kekerasan dari 10 Negara Kunjungi Madrasah di Pati
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:38 WIB

Sepanjang 2024, Pengadilan Agama Kudus Tangani 976 Cerai Gugat dan 257 Cerai Talak

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:34 WIB

Curah Hujan di Libur Nataru Diperkirakan Meningkat, Pj Bupati Kudus Ingatkan Kesiapan Mitigasi Bencana

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:02 WIB

Lima Mahasiswa IAIN Kudus Berangkat ke Program ITHLA Abroad di Asia Tenggara

Minggu, 13 Oktober 2024 - 20:22 WIB

Pegadaian Peduli Liga 2 Kunjungi Kudus, Gelar Penanaman Pohon hingga Coaching Clinic

Kamis, 18 Juli 2024 - 11:35 WIB

Pj Bupati Nonaktifkan Munawir Aziz sebagai Staf Khusus Pemkab Kudus

Berita Terbaru

Kepala BKPSDM Kudus, Putut Winarno. (Foto: J05)

Pemerintahan

Kebijakan BKN Tentang WFA dan WFO, ASN di Kudus Tetap Ngantor

Selasa, 11 Feb 2025 - 16:36 WIB

Layanan verifikasi KYC (Know Your Customer) SATUSEHAT MOBILE di RS 'Aisyiyah Kudus. (Foto: JP)

kesehatan

RS ‘Aisyiyah Kudus Siap Bantu Verifikasi KYC SATUSEHAT MOBILE

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:39 WIB